Baiklah pagi ini saya akan share sebuah game yang menarik untuk
mengisi waktu luang di siang nanti. Game ini sudah lama dirilis pada 2011 lalu
namun masih seru untuk dimainkan.
Guerrilla Bob PC Game Free Download merupakan mini pc game
petualangan yang menakjubkan, cross-platform multiplayer perang yang lucu alias
kocak. Dalam Guerrilla Bob PC Game Free Download kita akan
dibawa berpetualang sebagai Bob yang harus menghancurkan lawan-lawannya dengan
berbagai senjata dan mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya untuk mendapatkan
senjata untuk melawan Bos yang paling kuat.
Guerrilla Bob PC Game Free Download
Anda mengontrol Bob dengan W, A, S, dan D pada keyboard atau bisa juga menggunakan mouse. Anda juga dapat mengaktifkan auto-aiming. GuerrillaBob PC Game Free Download mempunyai fitur CO-OP Multiplayer menggunakan layar split atau lokal Wi-Fi. Pemain dapat bergabung untuk mengatasi bos yang paling sulit, menyeimbangkan senjata mereka dan membantu satu sama lain ketika dalam kesulitan. Menggunakan Cross-Platform Multiplayer, pemain akan dapat terhubung Mac, iPhone, iPod touch, iPad, dan juga PC dan perangkat Android.
System Requirements Guerrilla Bob PC Game Free Download:
- Processor:
Pentium 3 - 800MHz or better
- DirectX
Version: 9.0c or above
- RAM:
512MB
- Video
Card RAM: 64MB
- Operating
System: Windows 7, Vista, and XP
Title: Guerrilla Bob
Genre: Action, Mini Game
Release Date: 13 April 2011
Publisher: Angry Mob Games
Size: 43.62 MB